Bootcamp Langsung Kerja, Solusi Para Jobseeker Meraih Impiannya

bootcamp langsung kerja alc talent
Daftar isi

Belakangan ini, program bootcamp langsung kerja menjadi pilihan primadona khususnya bagi para lulusan baru maupun jobseeker untuk bisa selangkah lebih dekat dengan impiannya.

Apalagi, tentu kamu juga menyadari betul jika impian untuk segera dapat pekerjaan usai lulus ternyata bukan hal yang mudah. Banyak orang gagal bersaing karena kompetensi yang ia punya masih kurang.

Jadi, hadirnya program bootcamp langsung kerja menjadi solusi yang dapat dipertimbangkan dengan seksama.

Oleh karena itu, para artikel kamu akan mendapatkan informasi yang lengkap tentang pengertian, kompetensi, manfaat, hingga proses bootcamp siap kerja. Yuk langsung simak artikel berikut ini terlebih untuk kamu yang saat ini masih sulit mencari pekerjaan.

Apa Itu Bootcamp Langsung Kerja?

Bootcamp langsung kerja adalah sebuah program yang dipersiapkan secara khusus bagi siapapun yang ingin mendapat bimbingan intensif soal pekerjaan dan mendapatkan jaminan bekerja setelah berhasil melalui semua rangkaian programnya.

Terlebih, berdasarkan riset yang dilakukan oleh Badan Pusat Statistik Indonesia (BPS) tahun 2022 silam menyebutkan jika 14 persen masyarakat yang menganggur datang dari kalangan berpendidikan seperti lulusan diploma dan sarjana.

Oleh karena itu, hadirnya pelatihan dengan konsep bootcamp penyaluran kerja ini bertujuan agar kamu bisa merasa lebih siap dalam memasuki dunia kerja lewat keterampilan dan keahlian yang diajarkan. Harapannya, saat disalurkan kerja maka kamu akan lebih mudah untuk menyesuaikan kriteria yang dibutuhkan perusahaan.

Apa Saja Kompetensi Dari Bootcamp Disalurkan Kerja?

Ada berbagai kompetensi yang diajarkan dalam bootcamp disalurkan kerja. Mulai dari kemampuan berkomunikasi, berpikir kritis, manajemen waktu, leadership, hingga kemampuan dalam memecahkan masalah.

Selain itu, bootcamp siap kerja ini juga akan memberikan pembelajaran mengenai pengetahuan dan keterampilan teknis yang relevan dalam pekerjaan. Semua hal inilah yang diharapkan bisa membuatmu lebih siap ketika nantinya benar-benar memasuki dunia kerja.

Jadi berbeda dengan pendidikan formal yang mungkin memerlukan waktu bertahun-tahun, model kursus langsung disalurkan kerja ini berfokus pada pembelajaran cepat dan aplikatif sesuai dengan kebutuhan perusahaan saat ini.

Baca juga : 5 Jenis Program Fresh Graduate Untuk Menunjang Kariermu!

Bagaimana Proses Bootcamp Langsung Kerja?

Bootcamp langsung kerja seperti ini pada umumnya memiliki sejumlah rangkaian proses yang perlu kamu lalui.

Tentunya, proses ini dirancang untuk membimbing peserta dalam memperoleh keterampilan yang dibutuhkan dan mempersiapkan mereka untuk masuk ke dunia kerja sekaligus membantu mereka untuk terkoneksi langsung dengan perusahaan.

Tentunya, training langsung kerja yang satu ini akan membimbing para pesertanya mulai dari materi tentang kompetensi/skills yang dibutuhkan hingga aplikasi nyata pengetahuan yang didapatkan dalam bentuk mini project.

Nantinya, mini project ini akan dirancang sesuai dengan skills yang nantinya akan sangat berguna di pekerjaanmu. Hal inilah yang bisa digunakan sebagai bekal oleh peserta saat mendaftar kerja atau menghadapi wawancara.

Tak sampai disitu saja, setelah lulus dari program intensif bootcamp siap kerja, kamu akan mengerjakan Real Project selama magang di salah satu Top Companies/Perusahaan terbaik. Hal ini sebagai gambaran agar kamu lebih siap dalam menghadapi tantangan di tempat kerja yang sesungguhnya.

Terakhir, kamu juga akan mendapatkan fasilitas akses kelas tambahan berupa video cara membuat CV yang menarik dan sukses interview kerja. Tidak hanya itu, kamu juga dapat konsultasi secara langsung dengan para expert karir untuk lebih tahu bagaimana memaksimalkannya selama program pelatihan tersebut berlangsung.

Apa Saja Manfaat Mengikuti Bootcamp Penyaluran Kerja?

Dengan berbagai proses yang harus kamu lalui, maka bootcamp penyaluran kerja ini dijamin sangat bermanfaat untuk menjadi bekal peserta saat masuk ke ranah profesional nantinya.

Sebab, kegiatan ini akan memberikan pandangan yang lebih luas mengenai dunia pekerjaan. Melalui kursus langsung kerja ini, kamu tentunya akan mendapatkan banyak manfaat, diantaranya adalah:

1. Langsung Praktek

Bootcamp dengan jaminan penempatan kerja ini tidak hanya membahas tentang teori saja namun juga langsung dapat dipraktekkan melalui mini project yang ditugaskan. Jadi, peserta bisa mendapatkan pengalaman langsung atas semua teori yang telah dipelajari.

2. Dibimbing Pembicara Profesional dan Ahli di Bidangnya

Bootcamp Langsung Kerja alc talent

Jangan khawatir, selama bootcamp berlangsung kamu akan dibimbing oleh pembicara profesional yang ahli dibidangnya. Jadi ilmu dan pengetahuan yang kamu dapatkan tentu akan sesuai dengan kebutuhan industri saat ini.

Bahkan kamu juga akan mendapatkan bimbingan secara langsung untuk membuat CV yang menarik dan teknik wawancara yang tepat sehingga memiliki kemungkinan yang lebih tinggi untuk diterima oleh perusahaan.

3. Pengalaman Internship / Magang

Selain itu, training langsung kerja juga biasanya menawarkan peserta tidak hanya diberikan keterampilan teoritis, tetapi mereka juga memiliki kesempatan untuk menerapkan pengetahuan mereka dalam situasi dunia nyata melalui magang.

Jadi, kamu tidak hanya mendapatkan kesempatan untuk mengaplikasikan teori pembelajaran, tapi juga pembentukan portofolio profesional maupun sertifikat sekaligus mengembangkan jaringan profesional yang lebih luas.

4. Memiliki 12 Skills yang Dibutuhkan Perusahaan

Selain itu, training langsung kerja juga akan membantumu mengembangkan 12 skills yang dibutuhkan oleh perusahaan sehingga dapat menjadi nilai tambah sata mendaftar kerja.

Beberapa keterampilan yang akan dipelajari ini meliputi, komunikasi, problem solving, leadership dan management, kolaborasi, berpikir kritis dan kreatif, hingga management waktu.

Bahkan keterampilan ini tidak hanya berguna untuk perusahaan namun juga untuk kehidupan sehari-hari.

5. Mendapatkan Sertifikasi yang Diakui

Selayaknya tempat pelatihan langsung kerja, bootcamp yang satu ini akan memberikanmu sertifikat keikutsertaan program sebagai bukti konkret tentang keterampilan yang dimiliki.

6. Jejaring Alumni yang Luas

Bahkan dengan mengikuti bootcamp langsung kerja ini, kamu juga akan merasakan manfaat berupa jejaring alumni yang luas. Sebab melalui network inilah kamu bisa memiliki kesempatan untuk berkolaborasi dan memiliki proyek bersama, saling berdiskusi dan mendapatkan dukungan profesional sekaligus peluang pekerjaan.

7. Bonus Kelas Menarik dan Konsultasi Gratis dengan Mentor

Terakhir khusus Bootcamp siap kerja dari ALC Talent, setiap peserta berhak mendapatkan banyak bonus menarik untuk memperkaya kompetensi dan pengetahuannya.

Mulai dari bonus access ke kelas Teknik CV Menarik & Sukses Wawancara Kerja, bonus access ke kelas Leadership Siap Kerja hingga konsultasi mentor gratis di luar kelas secara gratis

Bagaimana Kursus Siap Kerja Membantu Lulusan Baru Untuk Memasuki Dunia profesional?

Manfaat dari kursus siap kerja bisa dirasakan oleh semua peserta, tak terkecuali peserta yang merupakan seorang fresh graduate. Tak bisa dimungkiri bahwa para lulusan baru biasanya masih kesulitan dalam memperoleh pekerjaan.

Kegiatan bootcamp inilah yang akan membantu lulusan baru untuk mendapatkan kesempatan lebih luas dalam memasuki dunia kerja. Sebab, melalui program ini kamu akan mendapat banyak tambahan relasi, bimbingan dalam mencari kerja, dan bisa memperoleh informasi tentang lapangan pekerjaan yang kamu inginkan.

Baca juga : 5 Alasan Mengapa Wajib Mengikuti Pelatihan Siap Kerja

Bagaimana Penilaian Dalam Bootcamp Jaminan Kerja

Bootcamp jaminan kerja tentunya tidak hanya memberi bimbingan saja, tapi kamu juga harus melalui proses penilaian. Jadi kemampuanmu akan benar-benar diasah sepanjang program ini berlangsung.

Kegiatan penilaian ini umumnya dilakukan dalam bentuk pemberian tugas atau tes. Hal ini dilakukan untuk mengukur sudah sejauh mana kemampuanmu setelah mengikuti proses bootcamp.

Tentu saja penilaiannya bukan cuma soal pengetahuan melainkan juga mengenai keterampilan-keterampilan teknis yang telah diajarkan selama proses bootcamp berlangsung.

Berapa Lama Proses Bootcamp Kerja Berlangsung?

Durasi pelaksanaan bootcamp langsung kerja biasanya berbeda-beda tergantung dari lembaga pelatihan yang kamu ikuti. Persoalan durasi ini pun tentunya sangat berkaitan dengan tingkat intensitas materi yang akan kamu peroleh.

Sejumlah lembaga seperti ALC Talent melaksanakan bootcamp 2 bulan pertemuan intensif. Hal ini untuk menjamin agar kamu bisa benar-benar siap untuk memasuki dunia kerja setelah program bootcamp berakhir. Serta 1 bulan program online internship/magang untuk mengasah kemampuanmu langsung di dunia kerja.

Nah, itulah informasi seputar pengertian, kompetensi, manfaat, hingga proses bootcamp siap kerja. Tak perlu ragu, kamu bisa percayakan bootcamp dari ALC Talent untuk mendapat bimbingan intensif soal pekerjaan. Di sini, kamu akan memperoleh kelas intensif dari mentor profesional. Kelasnya pun dilaksanakan secara online sehingga mudah kamu ikuti dari mana saja. So, tunggu apalagi? Yuk segera daftar!

Bersama ALC Talent, kamu akan memperoleh kelas intensif dari mentor profesional sehingga benar-benar siap untuk memasuki dunia profesional dan menjadi talenta yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan terkini. Kelasnya pun dilaksanakan secara online sehingga mudah kamu ikuti dari mana saja. So, tunggu apalagi? Yuk segera daftar!

Nаh, kalau kаmu mаu cepat kеrjа ѕеkаlіguѕ bangun karir lebih melesat, kаmu bіѕа mеngіkutі рrоgrаm bооtсаmр siap kеrjа ALC Talent.  

Kamu jadi punya pengalaman internship di top companies Indonesia. Dibimbing membuat CV menarik plus cara sukses wawancara.  Mendapat support penyaluran kerja. Belajar & konsultasi langsung dengan mentor expert. Plus punya sertifikat 12 skills ALC Talent yang membuatmu dicari banyak perusahaan. Detil klik banner dibawah ini ya.

Detail Info